lebih tajam dari pisau

Beberpa kali aku bertanya pada sahabat-sahabatku, "apa yang kalian tidak sukai dariku?" mereka menjawab : " kamu itu ceplas - ceplos kalo nyindir nylekit dan bikin sakit hati"
Kebiasaan menyindir dan ceplas-ceplosku sudah banyak makan korban, banyak yang tersakiti oleh lisanku yang sering tak terkontrol. Dan ketika kusadar akan kesalahanku sudah terlanjur menyakit mereka.

Ya Allah sekiranya yang keluar dari mulutku tak berguna dan menyakiti, lebih baik tak kau ijinkan kata-kata itu keluar...
ya Allah ijinkan lisan ini hanya berkata yang menyejukkan dan bermanfaat
ya Allah ampuni dosa dosaku yang telah lalu
Semoga aku lebih bermanfaat lagi amin

Karena lidah ini lebih tajam dari pisau, sarungkanlah jika tidak dipakai

2 komentar:

Rizky mengatakan...

wehe

Faiz_Izzudin mengatakan...

Dari Abu Hurairah radhiyallahu anhu, sesungguhnya Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa Sallam telah bersabda : “Barang siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhirat, maka hendaklah ia berkata baik atau diam.....”[Bukhari no. 6018, Muslim no. 47]

atau dalam hadits lain :
“Bukankah manusia terjerumus ke dalam neraka karena tidak dapat mengendalikan lidahnya”

btw...nice post bro...jazakalloh khoir sudah mengingatkan mengenai hal ini....^_^

Posting Komentar

 
Copyright 2009 Lintang timur
BloggerTheme by BloggerThemes | Design by 9thsphere